Artikel Pilihan

loading...
Breaking News
recent

Peran dan fungsi PMR

Peran dan fungsi PMR[sunting | sunting sumber]

Keterlibatan anggota remaja PMI dalam kegiatan Tri Bakti PMR disesuaikan dengan kompetensi dan ketertarikan mereka, serta kebutuhan PMI dan remaja. Dalam merancang dan melaksanakan kegiatan, mereka memerankan fungsi yang berbeda-beda.
  • PMR Mula berfungsi sebagai peer leadership, yaitu dapat menjadi contoh/model ketrampilan hidup sehat bagi teman sebaya.
  • PMR Madya berfungsi sebagai peer support, yaitu memberikan dukungan, bantuan, semangat kepada teman sebaya agar meningkatkan ketrampilan hidup sehat.
  • PMR Wira berfungsi sebagai peer educator, yaitu pendidik sebaya keterampilan hidup sehat.

1 komentar:

  1. Ini yang di tunggu-tunggu guys|Ionqq telah menghadirkan game baru B4ND4R POK3R (New Game)|
    anda mau menjadi bandar|silakan daftar di www'ionqq'com|pin whatsapp: +85515373217

    BalasHapus

Gambar tema oleh fpm. Diberdayakan oleh Blogger.